Manfaat Buah Semangka Untuk Penyakit
Bukan hanya mempunyai rasa yang enak, manis, serta menyegarkan, ternyata buah ini banyak juga lho manfaat dari buah semangka.Semangka merupakan buah yang lezat serta paling nikmat untuk dikonsumsi pada saat musim panas. Untungnya, buah ini juga sangat baik dan mengandung banyak manfaat bagi setiap orang.Banyak sekali cara untuk menikmati semangka, dijadikan makanan pencuci mulut dengan konsumsi langsung, dijadikan olahan jus atau dapat juga dijadikan camilan keripik bagi bunda sekeluarga termasuk si Kecil.Agar hasil keripikn tidak mengandung terlalu banyak minyak anda dapat manggunakan mesin vacuum frying sebagai alat penggoreng.Satu gelas dari buah semangka hanya mengandung sedikit kelori yaitu 46 kalori, tetapi kandungan pada buahnya tinggi vitamin C, vitamin A serta banyak senyawa tanaman yang sehat dan juga bermanfaat bagi kesehatan tubuh.Manfaat Buah Semangka Untuk Penyakitmanfaat semangka untuk penyakitJadi, apa saja sih manfaat dari buah semangka ini untuk kesehatan secara umum, kulit, dan juga untuk penyakit Yuk simak artikel di bawah ini.Membantu Tetap TerhidrasiNamun, mengonsumsi buah ini yang memiliki banyak kandungan air tinggi serta juga bisa membantu agar tubuh tetap terhidrasi.Menariknya, berdasarkan penelitian dari para ahli disebutkan bahwa semangka mengandung 92 persen air dimana sebagian besar buah semangka mengandng air yang tinggi.Terlebih lagi, kandungan air yang tinggi merupakan salah satu alasan mengapa buah semangka dan sayuran mampu membantu seseorang merasa kenyang.Mengandung Nutrisi serta Senyawa Tanaman yang Sangat BermanfaatManfaat dari buah semangka yang selanjutnya ialah mengandung nutrisi serta senyawa yang sangat bermanfaat.Satu gelas buah semangka mampu memiliki banyak nutrisi lain, termasuk vitamin dan mineral dalam uraian berikut:Vitamin C: 21 persen dari Reference Daily Intake (RDI)Vitamin A: 18 persen dari RDIKalium: 5 persen dari RDIMagnesium: 4 persen dari RDIVitamin B1, B5 dan B6: 3 persen dari RDIMembantu PencernaanBaca juga: Olahan Buah SemangkaSeperti yang bunda lihat, semangka termasuk buah yang mengandung banyak air dan karenanya mampu membantu sistem pada pencernaan.Semangka juga cukup mengandung serat, sehingga meningkatkan sistem pada pencernaan dan mampu mencegah sembelit.Baik untuk Kandungan Wanita HamilManfaat buah semangka yang berikutnya adalah baik untuk kadungan  ibu hamil. Semangka dapat meredakan mulas, sebuah kondisi umum pada masa kehamilan.Bahkan semangka juga mampu membantu meringankan rasa mual di pagi hari. Selain itu, mineral pada buah ini juga mampu membantu mencegah nyeri otot yang pastinya bermanfaat bagi bunda yang sedang hamil trimester ketiga.Membantu Mencegah Penyakit KankerManfaat selanjutnya  dari buah semangka adalah membantu mencegah penyakit kanker. Para peneliti sudah mempelajari likopen serta senyawa tanaman individu lainnya pada semangka untuk efek anti kankernya.Meskipun asupan pada likopen dikaitkan dengan risiko yang cukup rendah dari beberapa jenis penyakit kanker.Berbagai penelitian ternyata telah menunjukan hasil beragam. Hubungan terkuat sejauh ini tampaknya antara likopen dengan kanker sistem pencernaan.Meningkatkan Kesehatan JantungManfaat buah semangka yang berikutnya ialah meningkatkan kesehatan pada jantung. Organisasi Kesehatan Dunia telah  menyebutkan bahwa penyakit jantung adalah penyebab kematian paling utama di dunia.Faktor pada gaya hidup, termasuk pada pola makan, mampu menurunkan risiko serangan jantung dan stroke dengan mengurangi tekanan darah serta kadar kolesterol.Dapat Menurunkan Peradangan atau Inflamasi serta  Stres OksidatifSemangka mampu membantu menurunkan peradangan serta stres oksidatif, karena kaya akan antioksidan anti-inflamasi lycopene dan juga vitamin.Dalam penetlitian sebelumnya manusia yang diberi olahan jus tomat yang kaya akan likopen dengan tambahan vitamin C, mengalami penurunan peradangan serta mengalami peningkatan antioksidan. Semangka, buah manis yang memiliki likopen dan juga mengandung vitamin C.
  1. Membantu Meredakan Nyeri Otot
Manfaat buah semangka yang terakhir adalah membantu meredakan nyeri pada otot. Sitrulin, asam amino dalam buah semangka, dapat mengurangi nyeri pada otot. Biasanya, citruline juga tersedia dalam bentuk suplemen.Menariknya, jus buah semangka ternyata meningkatkan penyerapan pada citrulline.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *