Cara Membuat Briket Arang yang Mudah Dibuat
Pada artikel ini akan menjelaskan cara membuat briket arang kayu, dan juga cara ini sangat mudah untuk diikuti dengan berbagai tipsnya, mari kita simak artikel dibawah ini.

Cara Membuat Briket Dari Serbuk Kayu

Pembuatan briket dari bahan serbuk kayu ini mudah dengan bahan kayu yang mudah terbakar. Briket dari bahan serbuk kayu bisa dimanfaatkan sebagai bahan bakar memasak dan aneka kebutuhan lainnya.Briket arang kayu ini  dapat dihasilkan dari limbah gergaji yang bisa didapatkan dengan harga terjangkau.Apabila Anda tertarik untuk membuat briket sendiri maka simak Cara Membuat Briket Dari Arang Kayu dengan baik artikel ini.

Bahan Pembuatan Briket Serbuk Kayu :

  • Arang
  • Batok kelapa
  • Lem kanji

Alat-Alat :

• Ukuran ayakan melebihi 50 mesh dan 70 mesh • Pemanggang • Cetakan kue

Cara Membuat Briket Arang Dari Serbuk Kayu :

1. Pengarangan

Serbuk kayu yang sudah didapatkan dengan bahan tempurung kelapa ini dibakar agar menjadi arang.

2. Pengayakan

Jika sudah menghasilkan arang yang halus maka lakukan pengayakan untuk menghasilkan tepung arang. Arang dari serbuk gergaji diayak dengan menggunakan saringan ukuran kelolosan 50 mesh serta arang tempurung kelapa ukuran kelolosan 70 mesh.

3. Pencampuran

Arang serbuk gergaji serta tempurung kelapa yang sudah disaring selanjutnya dicampur dengan menggunakan perbandingan arang serbuk gergaji yang banyak serta arang tempurung kelapa sebanyak 10 %. Ketika proses pencampuran ditambah dengan lem kanji sebanyak 2,5 % dari seluruh campuran arang tadi.

4. Pencetakan Briket Arang

Jika bahan sudah tercampur rata, arang bisa langsung dimasukkan ke dalam cetakan kue dan ditempa. Jika briket sudah dicetak, bisa langsung dikeringkan di oven atau dijemur di bawah sinar matahari langsung.Pemanfaatan bahan seperti serbuk gergaji dan mengubahnya menjadi briket merupakan cara yang efektif untuk mengurangi pencemaran lingkungan, selain itu juga dapat memberikan manfaat lain berupa bahan bakar untuk kebutuhan memasak sehari-hari.

Tahapan Pembuatan Briket Arang Serbuk Kayu:

cara membuat briket arang1. Pengarangan

Kayu utuh kemudian digiling dengan penggilingan kayu untuk mempercepat ekstraksi bubuk, dan batok kelapa diubah menjadi arang dengan cara manual (pembakaran) arang.Agar lebih mempermudah anda, anda bisa menggunakan mesin briket arang agar lebih praktis dan hasilnya juga bagus, anda bisa mendapatkan mesin briket arang dengan harga terjangkau hanya di rumah mesin.

2. Pengayakan

Pengayakan bertujuan untuk menghasilkan serbuk arang dan tempurung kelapa yang lembut dan halus. Arang serbuk gergaji diayak melalui saringan dengan ukuran mata jaring 50 dan arang tempurung kelapa dengan ukuran mata jaring 70.

3. Pencampuran Media

Serbuk gergaji dan arang tempurung kelapa yang disaring kemudian dicampur dengan proporsi arang serbuk gergaji yang sedikit lebih tinggi dan sedikit arang tempurung kelapa. Saat dicampur tambahkan 2,5% lem kanji dari seluruh campuran serbuk gergaji dan batok kelapa.

4. Pencetakan Briket Arang Kayu

Setelah bahan-bahan tercampur dengan baik, bahan-bahan tersebut dimasukkan ke dalam cetakan mesin agar lebih cepat dirender.

Manfaat Briket Arang Kayu

Briket yang terbuat dari bahan batok kelapa ini memiliki banyak keunggulan antara lain :
  • Lebih ekonomis karena relatif lebih murah dibandingkan bahan lainnya.
  • Tidak ada resiko kebakaran dan ledakan seperti kompor minyak tanah, kompor gas LPG.
  • Mampu menghasilkan panas yang tinggi secara terus menerus, sehingga baik untuk proses pembakaran yang tidak memakan banyak waktu.
  • Tidak mengeluarkan suara yang keras, tidak menimbulkan jelaga yang mencegah peralatan memasak cepat rusak.
  • Ramah lingkungan, hasil pembakaran tidak berbahaya bagi kesehatan.
  • Tempurung kelapa merupakan bahan baku utama yang sangat melimpah dan mudah ditemukan.
Itu dia cara membuat briket arang kayu yang bisa kalian coba buat dirumah. Bahan – bahan yang sederhana dan juga langkah – langkah yang mudah, pasti kalian juga bisa membuatnya sendiri dirumah tanpa repot.Semoga artikel ini bermanfaat bagi kalian semua terutama bagi kalian yang sedang bagaimana cara membuat briket yang terbuat dari serbuk arang kayu, dan kalian sudah tahu sekarang silahkan mencobanya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *